FAQ
1. Apa itu AL Hikmah S.O.T ?
Sebelum adanya Ponpes Al Hikmah Putra, Sekolah Al Hikmah Putri hingga Sekolah Tk dan SD Saba Al Hikmah, sebenarnya telah lebih dulu ada Sekolah Orang Tua yang merupakan kajian rutin Ustadz Yusuf Iskandar kepada para jama'ah, seputar parenting. Barulah disusul kemudian dengan mendirikan Ponpes Al Hikmah Putra, Sekolah Al Hikmah Putri, Sekolah Tk SD Saba Al Hikmah sebagai perwujudan realisasi dari Sekolah Orang Tua yang di adakan sebelumnya.
2. Siapa Itu Ustadz Yusuf ?
Ustadz Yusuf Adalah adalah seorang praktisi Pendidikan sekaligus pengajar di yayasan AL Hikmah.
Pengalaman Pernah Sebagai :
1. Kepala sekolah SDIT Fajar Ilahi 1
2. Kepsek SDIT Fajar llahiI 2 Batam
3. Kepsek SDIT Fajar Ilahi 3
4. KEPSEK SMPIT Imam Syafi'i Nongsa
5. Pendiri Sekolah Orang Tua Al Hikmah Batam
6. Mudir Ponpes Al Hikmah Putera di Barelang Batam.
7. Mudir Al Hikmah Puteri Sekupang
8. Ketua FKSIK (Forum Komunikasi Sekolah Islam se Kepri 2019-2024)
9. Pendiri TK dan SD SABA (Sekolah Agama Berbasis Akhlak) Al Hikmah.
10. Pemateri radio Hang 106 FM seputar parenting sejak 2004 sampai sekarang
11. Pemateri radio Hijrah102,3 FM diacara Muslim Parenting.
3. Sejak Kapan Alhikmah S.O.T dimulai ?
S.O.T atau Sekolah Orang Tua dimulai pada tahun 2015 di beberapa tempat, yakni : Batu aji, Piayu, Bengkong, Batam Center, Tiban. Berupa Kajian khusus Sekolah Orang Tua dengan berfokus kepada tema Parenting
4. siapa Yang Boleh Mendaftar Al hikmah S.O.T ?
Semua Orang Tua, Calon Orang Tua, Para Guru, Para Pendidik atau Praktisi Pendidikan serta siapa saja yang berminat belajar parenting tentunya berdasarkan Al Quran dan Hadits Rasulullah Shalallahu 'alaihi Wasallam
5. Dari mana bisa mendapatkan informasi tentang Al hikmah S.O.T?
Anda bisa mendapatkan informasi dari akun-akun media sosial di bawah ini :